Data CryptoQuant tunjukkan arus keluar besar dari Binance, menandakan potensi reli lanjutan Bitcoin. Apakah harga akan tembus $100,000?
Itaú Unibanco pertimbangkan stablecoin, sementara Brasil larang dana pensiun investasi kripto demi perlindungan dan pengawasan yang lebih ketat.
Dengan dukungan Tether dan SoftBank, Twenty One Capital akan melantai di Nasdaq dengan 42,000 BTC. Targetkan jadi kendaraan Bitcoin publik paling efisien.
The Fed tetap pada suku bunga 4,25–4,50% meski Trump ancam pecat Powell. Harga Bitcoin melonjak, tapi analis peringatkan risiko koreksi jika suku bunga tetap tinggi di 2025.
Meski gagal tembus ATH, Bitcoin terus diborong investor institusi. ETF spot serap $2.75 miliar, sentimen tetap bullish dari pasar derivatif.
Harga emas dan Bitcoin melonjak jelang keputusan suku bunga The Fed dan meningkatnya ketegangan geopolitik. Apa dampaknya bagi pasar dan investor Indonesia?
Sinyal teknikal menguat. Bitcoin berpotensi naik 15% bulan ini, menargetkan zona price discovery baru jika mampu tembus level historis $110K.
Bitcoin menghadapi ujian besar di level $95.000. Jika gagal bertahan, koreksi tajam bisa terjadi. Simak analisis Bitfinex dan proyeksi pasar jelang keputusan The Fed.
Harga Bitcoin dapat melonjak jika permainan perang dagang berisiko tinggi yang dimainkan oleh AS mengarah pada negosiasi yang berarti.
Bitcoin mendekati all-time high, tapi minat retail masih rendah. Tren historis tunjukkan euforia retail baru muncul seminggu setelah rekor baru tercapai.
Bitcoin cetak rekor baru dengan kapitalisasi pasar $2.2 triliun, melampaui Amazon di momen Pizza Day. Harga BTC tembus $110,000.
Bitcoin dinilai undervalued menurut Fidelity, didukung inflow besar ke ETF BlackRock dan data tenaga kerja AS yang lemah. Apakah ini momentum akumulasi?