Weekly Insight – Week ll Agustus 2023

Current News

 

Oleh Nanovest Research & Strategy Team

 

Data inflasi AS Juli 2023 (CPI dan PPI)

Tingkat inflasi menurut perhitungan CPI-U untuk Juli 2023 berada pada +3,2% secara YoY, dan +0,2% secara MoM. Angka ini menunjukkan berakhirnya penurunan inflasi berturut-turut dalam 15 bulan terakhir. Indeks untuk tempat tinggal (Shelter0 menyumbang 90% dari angka inflasi Juli ditambah indeks asuransi kendaraan bermotor.

Indeks makanan naik 4,9% secara YoY dan naik 0,2% dibanding bulan sebelumnya. Indeks energi justru tetap menunjukkan tren penurunan pada -12,5% secara YoY, dan +0,1 secara MoM. Penurunan indeks energi ini tidak lepas dari penurunan komoditas energi seperti bensin dan bahan bakar lain yang masing-masing bergerak turun pada -19,9% dan -26,5% YoY. Secara umum produksi minyak domestik AS dinilai mampu untuk menahan naiknya harga bahan bakar di AS menyusul kebutuhan energi pada musim panas dan pengurangan produksi negara-negara OPEC+.

Sementara itu, instrumen inflasi lain yaitu PPI  juga meningkat 0,3% di bulan Juli. pada bulan Mei angka ini naik 0,3% dan pada bulan Juni angka ini tidak berubah. Angka ini disumbang oleh 

Indeks permintaan akhir jasa (index for final demand services) yang naik 0,5% dan indeks permintaan akhir barang (index for final demand goods) yang naik 0,1%. Sementara itu indeks lain di luar makanan, energi dan perdagangan naik 0,2%.

CPI dihitung berdasarkan perubahan harga bulanan oleh konsumen AS, sementara itu PPI dihitung berdasarkan perubahan harga bulanan oleh produsen AS. Sampai saat ini CPI dan PPI menjadi tolak ukur inflasi AS. Dengan kata lain, CPI menghitung inflasi yang dirasakan konsumen dan PPI mengukur inflasi yang dialami produsen.

Seperti yang diulas sebelumnya, target inflasi The Fed adalah 2%. Jika masih di atas itu maka terbuka lebar bagi The Fed untuk mengkerek suku bunga acuan. Pada minggu ketiga September The Fed akan kembali menggelar rapat yang biasanya membahas kebijakan suku bunga. Jika inflasi Agustus, akan dirilis pada minggu kedua September, naik kembali maka dipastikan The Fed akan menaikan suku bunga. Angka yang paling mungkin untuk kenaikan suku bunga tidak lebih dari 25 bps.

 

Notable Stocks

Uber Akhirnya Untung

Uber, perusahaan ride-sharing digital pertama di dunia, membukukan laba pada Q2 2022 ini. Semenjak IPO pada tahun 2019, Uber belum pernah mencetak laba, bahkan Uber dinamakan sebagai mesin bakar uang ajaib, karena sudah menghabiskan dana investor sebesar $31,5 miliar, hampir 4 kali anggaran militer Indonesia. Hal ini juga menjadi cerminan industri ride sharing yang mulai fokus untuk mencetak laba. Perlu diingat laba Uber ini dibukukan ketika tingginya suku bunga acuan dalam 22 tahun terakhir.

Dalam industri ride-sharing Uber merupakan salah satu pemain utama, jika tidak yang terbesar. Industri ride-sharing sendiri merupakan industri dengan pangsa pasar yang sangat besar, sekitar $250 miliar pada tahun 2022. Uber, sebagaimana startup pada umumnya memerlukan dana yang besar untuk membentuk pasar dan menggaet pelanggan baru. Langkah ini diikuti oleh promosi besar-besaran dan subsidi bahkan beroperasi dengan arus kas negatif.

Harapannya, jika pelanggan sudah mulai terbiasa dengan layanan Uber, maka kemungkinan pelanggan akan menggunakan produk lain yang ditawarkan Uber yang memiliki margin yang positif.

Strategi ini bukanlah hal yang baru. Costco, salah satu retailer terbesar AS, menjual ayam panggang utuh senilai $5, jauh lebih murah dari ayam panggang pada umumnya yang berkisar $8-$10. Namun Costco meletakan gerai ayam panggang ini jauh di bagian belakang toko lengkap dengan desain maze untuk membuat pembeli ayam panggang tertarik dengan produk lain yang dijual Costco.

Ketika Uber pertama kali beroperasi, mereka sengaja menurunkan tarif serendah-rendahnya. Tarif yang rendah bukan dibandingkan dengan penyedia transportasi umumnya seperti taxi, namun dengan kompetitor ride-sharing lain. hal ini juga berlaku ketika Uber masuk di wilayah yang baru. Uber kemudian go global dengan agresif menggunakan dana investor sebagai subsidi untuk menyerok market share terbesar atau loss leading strategy. Ketika market share sudah terbentuk, maka Uber akan menaikkan tarif dengan alasan adanya regulasi dan beberapa masalah hukum yang harus diselesaikan.

Pendapatan Uber pada Q2 2023 mencapai $9,2 miliar, naik 14% dari periode yang sama tahun yang lalu. Laba operasional mencapai $326 juta, naik sekitar $1 miliar dari Q2 2022 dan $588 juta dari Q1 2023. Pendapatan ini disumbang oleh ketiga unit bisnis Uber yaitu: Mobility ($4,9 miliar), Delivery ($3,1 miliar) dan Freight ($1,3 miliar). Dari ketiga unit bisnis ini hanya Freight yang menurun dibanding Q2 2022 sebesar 30%. Mobility dan Delivery masing-masing naik 38% dan 14%. Faktor utama meningkatnya pendapatan Mobility dan Delivery ini adalah perubahan model bisnis di Inggris raya yang masing-masing menyumbang $1,1 miliar dan $1,4 miliar.

Porsi yang paling besar menyumbang laba Uber adalah Unrealized gain (loss) yang pada Q2 2022 mencatat rugi $1,7 miliar sedangkan pada Q2 2023 mencatat laba $386 juta. Kondisi ini ditunjang oleh berbagai capital gain pada sejumlah investasi Uber antara lain Aurora, Grab, Joby, Zomato dan Didi.

Apakah Uber mampu mempertahankan era cetak-laba dan meninggalkan masa bakar duit? Paling tidak yang harus dilakukan Uber ada 2. Yang pertama tetap berfokus pada 3 unit bisnis saat ini (Mobility, Delivery dan Freight), yang kedua mencoba divestasi pada bisnis yang tidak menguntungkan.

 

Rangkuman Saham yang Upgrade Selama 7 – 11 Agustus 2023

CompanyTickerRating SebelumnyaRating Saat IniPemeringkat
ADC TherapeuticsADCTunderweightneutralJPMorgan Chase & Co
Alibaba GroupBABAholdbuyDZ Bank AG
Axsome TherapeuticsAXSMunderperformneutralBank of America Co
Barrick GoldGOLDmarket performbuyCormark 
Bioventus BVSholdbuyCraig Hallum
Camping WorldCWHholdbuyTruist Financial Co
Chart Industries GTLSequal weightoverweightWells Fargo & Company
Cogent CommunicationsCCOImarket performoutperformTD Cowen 
Curtiss-WrightCWequal weightoverweightMorgan Stanley
DaVita DVAneutralbuyUBS Group AG
Despegar.comDESPequal weightoverweightMorgan Stanley
DigitalOcean DOCNunderweightequal weightMorgan Stanley
EchoStar SATSoutperformstrong-buyRaymond James
Equinor ASAEQNRsector performoutperformRoyal Bank of Canada
Essex Property TrustESSunderweightequal weightWells Fargo & Company
Fortinet FTNTneutralbuyGuggenheim 
Global Payments GPNholdbuyJefferies Financial Group Inc
Golub Capital BDCGBDCmarket performoutperformRaymond James
GoodRx GDRXneutralbuyDA Davidson
Haleon HLNsellholdInvestec 
Harmonic HLIToutperformstrong-buyRaymond James
Hawkins HWKNneutralbuyBWS Financial
Himax Technologies HIMXneutraloutperformCredit Suisse Group AG
Holley HLLYmarket performoutperformTelsey Advisory Group
Honda Motor HMCneutraloutperformMacquarie 
Hubbell HUBBunderperformpeer performWolfe Research
Infinera INFNunderperformholdJefferies Financial Group Inc
Kornit DigitalKRNTequal weightoverweightMorgan Stanley
Laureate EducationLAURequal weightoverweightMorgan Stanley
LivePerson LPSNholdbuyCraig Hallum 
LivePerson LPSNneutralbuyRoth Mkm 
Marqeta MQholdbuyBerenberg Bank
Mirati Therapeutics MRTXneutralbuyB. Riley
Mirati Therapeutics MRTXneutralbuyCitigroup Inc
Monster BeverageMNSTneutraloverweightPiper Sandler
Novavax NVAXneutralbuyB. Riley 
NovoCure NVCRneutraloverweightPiper Sandler
Ormat Technologies ORAneutralbuyRoth Mkm
Petróleo Brasileiro S.A. - PetrobrasPBRsellneutralUBS Group AG
PG&EPCGneutralbuyUBS Group AG
Q2 QTWOholdbuyCanaccord Genuity Group Inc
Quanterix QTRXmarket performoutperformSVB Securities 
RBC Bearings RBCneutraloverweightAlembic Global Advisors
RBC BearingsRBCneutraloverweightRoyal Bank of Canada
Rivian Automotive RIVNneutraloutperformBNP Paribas
Roblox RBLXunderweightequal weightMorgan Stanley
Sendas Distribuidora ASAIneutralbuyBank of America Co
SiteOne Landscape Supply SITEholdbuyStifel Nicolaus
Smith & Nephew SNNsellneutralUBS Group AG
Southern SOunderweightequal weightMorgan Stanley
Tanger Factory Outlet CentersSKTneutralbuyCompass Point
Telefônica Brasil VIVneutralbuyCitigroup Inc
Telephone and Data Systems TDSneutraloverweightJPMorgan Chase & Co
Tri Pointe Homes TPHpeer performoutperformWolfe Research
TriNet Group TNETmarket performoutperformTD Cowen 
Trinity Capital TRINunderperformmarket performKeefe, Bruyette & Woods
Tronox TROXunderperformneutralCredit Suisse Group AG
Twilio TWLOholdbuyArgus 
United Airlines UALneutralbuyRedburn Partners
United States Cellular USMneutraloverweightJPMorgan Chase & Co
Vericel VCELneutralbuyBTIG Research
Wayfair WneutralbuyUBS Group AG
XPeng XPEVholdbuyHSBC Holdings plc

 

Rangkuman Saham yang Downgrade Selama 7 – 11 Agustus 2023

CompanyTickerRating SebelumnyaRating Saat IniPemeringkat
2U TWOUoutperformneutralRobert W. Baird 
8X8 EGHTbuyholdCraig Hallum
AerSale ASLEoutperformsector performRoyal Bank of Canada
Agiliti AGTIoutperformmarket performRaymond James
Alteryx AYXbuyholdLoop Capital
Alteryx AYXoverweightneutralPiper Sandler
American Airlines GroupAALbuyneutralRedburn Partners
Atea Pharmaceuticals AVIRneutralunderweightJPMorgan Chase & Co
Avid Technology AVIDbuyneutralB. Riley 
Avid Technology AVIDoutperformmarket performNorthland Securities
Bancolombia CIBneutralunderweightJPMorgan Chase & Co
Barclays BCSoutperformneutralBNP Paribas
Bentley SystemsBSYoutperformmarket performWolfe Research
Brookfield BNbuyholdCanaccord Genuity Group Inc
Capri CPRIbuyneutralCitigroup Inc
Capri CPRIbuyneutralGuggenheim 
Capri CPRIstrong-buymarket performRaymond James
Celanese CEoverweightneutralJPMorgan Chase & Co
Certara CERToutperformmarket performWilliam Blair
CEVA CEVAbuyneutralRoth Mkm
Chinook Therapeutics KDNYoutperformneutralWedbush 
Clarivate CLVTneutralunderperformBank of America Co
Cloudflare NETneutralsellGuggenheim 
Codexis CDXSoutperformmarket performTD Cowen 
Coupang CPNGbuyholdDeutsche Bank Aktiengesellschaft
Crown Castle CCIbuyneutralBank of America Co
Cryoport CYRXoverweightequal weightStephens 
Douglas Emmett DEIneutralunderperformBank of America Co
Doximity DOCSbuyneutralGuggenheim 
Doximity DOCSbuyholdNeedham & Company LLC
Eagle Pharmaceuticals EGRXneutralunderweightPiper Sandler
Enanta PharmaceuticalsENTAbuyholdJefferies Financial Group Inc
Enanta PharmaceuticalsENTAneutralunderweightJPMorgan Chase & Co.
Enerflex EFXToutperformmarket performBMO Capital Markets
Equity BancsharesEQBKoverweightequal weightStephens 
Expensify EXFYoutperformmarket performJMP Securities 
Expensify EXFYbuyholdLoop Capital
FibroGen FGENneutralunderperformBank of America Co.
FirstEnergy FEbuyneutralUBS Group AG
Forward AirFWRDstrong-buymarket performRaymond James
Forward AirFWRDbuyholdStifel Nicolaus
Forward AirFWRDpeer performunderperformWolfe Research
Freshpet FRPToverweightneutralJPMorgan Chase & Co
Heritage Commerce HTBKoverweightequal weightStephens 
Ingevity NGVToutperformmarket performBMO Capital Markets
Inogen INGNneutralunderweightJPMorgan Chase & Co
International Flavors & FragrancesIFFbuyholdStifel Nicolaus
International Flavors & FragrancesIFFbuyneutralThe Goldman Sachs Group, Inc
Joint JYNTbuyholdMaxim Group
Kezar Life SciencesKZRoverweightequal weightWells Fargo & Company
Kilroy RealtyKRCbuyneutralBank of America Co
Kulicke and Soffa Industries KLICbuyholdCraig Hallum
LCI Industries LCIIoutperformmarket performCJS Securities
Lucid GroupLCIDneutralunderperformBNP Paribas
Lulu's Fashion LoungeLVLUoutperformneutralRobert W. Baird
Marathon DigitalMARAbuyneutralChardan Capital
Maravai LifeSciencesMRVIoverweightsector weightKeyCorp 
Marinus PharmaceuticalsMRNSoutperformmarket performOppenheimer Holdings Inc
MasTec MTZbuyholdCraig Hallum
Medical Properties Trust MPWneutralunderperformBank of America Co
Medical Properties TrustMPWstrong-buyunderperformRaymond James
National Storage Affiliates Trust NSAbuyholdStifel Nicolaus
NeoGames NGMSbuyholdDeutsche Bank Aktiengesellschaft
Nicolet BanksharesNICoverweightequal weightStephens 
Novo Nordisk A/SNVObuyholdDNB Markets
Olaplex OLPXbuyholdCanaccord Genuity Group Inc
Olaplex OLPXoutperformmarket performTelsey Advisory Group
OneSpan OSPNbuyneutralDA Davidson
Origin Materials ORGNbuyholdCraig Hallum
Petróleo Brasileiro S.A. - PetrobrasPBRbuyneutralCitigroup Inc
Petróleo Brasileiro S.A. - PetrobrasPBRbuyholdHSBC Holdings plc
PubMatic PUBMoutperformneutralMacquarie 
PubMatic PUBMoutperformmarket performOppenheimer Holdings Inc
Sage TherapeuticsSAGEbuyholdCanaccord Genuity Group Inc
Sage TherapeuticsSAGEbuyholdNeedham & Company LLC
Sage TherapeuticsSAGEoutperformmarket performOppenheimer Holdings Inc
Sage TherapeuticsSAGEoutperformsector performRoyal Bank of Canada
Sage TherapeuticsSAGEbuyholdStifel Nicolaus
Sage TherapeuticsSAGEoutperformneutralWedbush 
SBA CommunicationsSBACbuyneutralBank of America Co
SciPlay SCPLbuyneutralDA Davidson
SciPlay SCPLoutperformneutralWedbush 
Sealed AirSEEbuyneutralUBS Group AG
Shake Shack SHAKbuyneutralNorthcoast Research
Southwest AirlinesLUVneutralsellRedburn Partners
Sovos Brands SOVOoverweightneutralPiper Sandler
Sovos Brands SOVOoverweightequal weightStephens 
Sovos Brands SOVOoutperformmarket performTelsey Advisory Group
Stagwell STGWoverweightequal weightStephens 
Stanley Black & DeckerSWKpeer performunderperformWolfe Research
Stantec STNbuyholdCanaccord Genuity Group Inc
Stellantis STLAbuyneutralCitigroup Inc.
Sylvamo SLVMoutperformsector performRoyal Bank of Canada
TaskUs TASKoverweightneutralJPMorgan Chase & Co
TaskUs TASKoutperformsector performRoyal Bank of Canada
TELUS InternationalTIXToutperformmarket performBMO Capital Markets
Thoughtworks TWKSoutperformmarket performTD Cowen
Tricon ResidentialTCNoutperformsector performNational Bank Financial
Triumph GroupTGIbuyunderperformBank of America Co
United Parcel ServiceUPSbuyholdLoop Capital
United Parcel ServiceUPSbuyneutralUBS Group AG
UWM UWMCoutperformmarket performJMP Securities
Ventas VTRbuyneutralBank of America Co
Veritone VERIneutralsellRoth Mkm
Vitesse EnergyVTSoutperformmarket performNorthland Securities
Westlake WLKneutralunderweightJPMorgan Chase & Co
Willis Towers Watson PublicWTWmarket performunderperformBMO Capital Markets
Wolverine World WideWWWoutperformneutralBNP Paribas
Wolverine World WideWWWbuyholdWilliams Trading
WPP WPPbuyholdDeutsche Bank Aktiengesellschaft

 

Watchlist Saham Minggu Ini

Upwork, Inc. (UPWK)

Rivian Automotive, Inc. (RIVN)

Plug Power, Inc. (PLUG) 

Tesla, Inc. (TSLA)

Snowflake, Inc. (SNOW)

 

Weekly Top Movers

Gainers

  • Tango Therapeutics (TNGX) +120,59%
  • Capri (CPRI) +49,70%
  • Telesat Corp (TSAT) +41,65%

Losers

  • Origin Materials Inc (ORGN) -71,56%
  • Wheels Up Experience Inc (UP) -50,23%
  • Nuvei Corp (NVEI) -46,44%

Technical Analysis – U.S Stocks

 

By. Frederick Marvel – [email protected]

 

Stockpick

1. TSLA – BUY

Dengan pergerakan market yang cenderung turun beberapa minggu terakhir, membuat TSLA trigger Buy Limit kita. Kita dapat melakukan Buy dengan resiko yang cukup besar. Hal ini disebabkan oleh market yang cukup volatile beberapa saat ini. Tetap jaga resiko pada setiap aksi trading kita. 

Price: Rp. 3.640.000

Take Profit: Rp. 4.478.000 (23%)

Stop Loss: Rp. 3.387.000 (7%)

 

2. PLUG – BUY

PLUG membuat gap penurunan yang cukup tinggi dan saat ini telah berada di area demand yang cukup kuat. Kita dapat memanfaatkan gap yang dibentuk untuk Buy. Anda bisa menggunakan strategi scalping atau hold sampai target – target yang ada.  Tetap berhati – hati dalam trading dikarenakan market volatilitas sedang tinggi.

Price: Rp. 137.000

Take Profit 1: Rp. 190.000 (38%)

Take Profit 2: Rp. 160.000 (18%)

Stop Loss: Rp. 120.000 (13%)

 

3. UPWK – BUY SCALPING

UPWK sudah melakukan kenaikan yang cukup tinggi dari demand dan membuat gap yang cukup tinggi. Kali ini kita dapat melakukan Buy Scalping dalam memanfaatkan momentum bullish UPWK.

Price: Rp. 217.000

Take Profit: Rp. 265.000 (23%)

Stop Loss: Rp. 198.000 (8%)

 

Weekly Insight – Week ll Agustus 2023
by Nona dari Nanovest

0 comments


Artikel lainnya